SILABUS MATA KULIAH

SILABUS MATA KULIAH

Program Studi : Sistem Informasi

Kode Mata Kuliah : MKB33201

Nama Mata Kuliah : Konsep Teknologi Informasi ( IT CONCEPTS )

Jumlah SKS : 3 ( Tiga ) SKS

Semester : 3

Mata Kuliah Pra Syarat : -

Deskripsi Mata Kuliah :

Pengenalan konsep – konsep TI ( IT Conceps ) mulai dari Perencanaan ( Plan ), perancangan ( design ), dan implementasi, sehingga terbentuk konsep yang menyeluruh dari IT.

Standar Kompetensi :

Mahasiswa dapat mengetahui, memahami, menguasai dan mampu membuat/mengimplementasikan konsep TI ( IT Conceps ) mulai dari Perencanaan ( Plan ), perancangan ( design ), sehingga terbentuk konsep yang menyeluruh dari IT.


Daftar Referensi

1. Anandamurti, 2004 : Sixteenth Points, Yayasan Ananda Marga Indonesia Publication, Denpasar

2. Anom IB, 2006 : Manajemen Strategi Pendidikan Masa Depan, Universitas Teknologi Indonesia,Denpasar

3. Noor Ali, 2008 : Sistem Informasi :Strategi Pengembangan Teknologi Informasi, Institut Teknologi Surabaya, Surabaya

4. Idem, 2008 : Jaringan Telekomunikasi, Institut Teknologi Surabaya, Surabaya

5. Lukito Eddi Nugroho, 2006 : Manajemen Wirausaha Informatika, Universitas Gajah Mada, Yogyakarta




KURIKULUM SISTEM INFORMASI

SEMESTER I


MPK-13201 Pendidikan Agama

MPK-13202 Pendidikan Pancasila

MPK-13204 Bahasa Inggris I

MKK-13202 KKPI(Kemampuan Keterampilan Pengolahan Informasi)

MKK-13203 Logika Algoritma

MKK-13204 Pemrograman I (Dasar Pemrograman)

MKK-13206 Aljabar Linier

MKK-13209 Fisika


SEMESTER II


MPK-23203 Pendidikan Kewiraan

MPK-23205 Bahasa Inggris II

MKK-23205 Pemrograman II (Pemrograman Terstruktur)

MKK-23207 Kalkulus

MKB-23204 Struktur Data

MKB-23206 Sistem Operasi

MKB-23211 Instalasi Komputer


SEMESTER III


MKK-33201 Statistik Deskriptif & Probabilitas

MKB-33201 Konsep Teknologi Informasi

MKB-33202 Pemrograman III (PBO I)

MKB-33205 Sistem Basis Data

MKB-33212 Jaringan Komputer I

MKB-33217 Komputer Grafis


SEMESTER IV


MKB-23203 Pemrograman IV (PBO II)

MKB-43208 Komunikasi Data

MKB-43209 Analisa dan Perancangan Sistem

MKB-43210 Sistem Informasi

MKB-43213 Jaringan Komputer II

MKB-43214 Desain Web

MPB-43202 Manajemen Umum


SEMESTER V



MKK-53208 Riset Operasi

MKB-53207 Pemrograman Visual

MKB-53215 Pemrograman Web

MPB-53203 Metodelogi Penelitian

MPB-53204 Kesehatan dan Keselamatan Kerja

MPB-53205 Proyek Sistem Informasi

MBB-53201 Etika Profesi


SEMESTER VI


MKB-63216 Multimedia

MPB-63201 Kewirausahaan

MPB-63206 Tugas Akhir

MBB-63202 Praktek Kerja Lapangan